Jawa Timur dikelompokan berdasarkan peradapan dan kulture budaya
MATARAMAN
Wilayah eks Keresidenan Kediri melingkupi :
Kota Kediri.
Kota Blitar.
Kabupaten Kediri.
Kabupaten Nganjuk dahulu juga disebut Kabupaten Berbek.
Kabupaten Blitar.
Kabupaten Trenggalek.
Kabupaten Tulungagung.
Keresidenan Madiun (bahasa Belanda: Residentie Madioen) adalah eks-keresidenan di Jawa yang berdiri pada tahun 1830 hingga 1942. Wilayah eks-Keresidenan Madiun mencakup :
Kabupaten Madiun
Kota Madiun
Kabupaten Magetan
Kabupaten Ngawi
Kabupaten Pacitan dan
Kabupaten Ponorogo.
Keresidenan Bojonegoro yaitu yang meliputi wilayah dengan pembagian :
Kabupaten Bojonegoro
Kabupaten Lamongan
Kabupaten Tuban
Kabupaten Blora ** (Jateng)
SURABAYAN
Wilayah Surabaya dan Malang :
Surabaya
Gresik
Sidoarjo
Mojokerto
Jombang
Malang
Tapal kuda adalah nama sebuah kawasan di bagian timur Provinsi Jawa Timur.
Daerah ini mencakupi tujuh kabupaten :
Banyuwangi
Bondowoso
Jember
Lumajang
Pasurun
Situbondo dan
Probolinggo
MADURAN
Pulau Madura terdiri dari empat kabupaten :
Bangkalan
Sampang
Sumenep
Pamekasan